GKI Sinode Wilayah Jawa Tengah

Login
Remember me

Arsip Renungan

Percaya

Terpublikasi Senin, 16 Mar 2020 13:29
Selamat hari Selasa. Seorang pelarian adalah orang yang tanpa kepastian. Itulah yang diamali oleh Yakub ketika ia melarikan diri ke negeri bani Timur. Adakah Tuhan melindunginya?  Pertemuan Yakub dengan ... (Selengkapnya)

Tetap Percaya

Terpublikasi Senin, 16 Mar 2020 12:03
Selamat hari Senin. Apakah jalan kita selalu mudah? Ternyata tidak namun yang Tuhan nyatakan bahwa Tuhan selalu menyertai jalan hidup kita.  Itulah yang terjadi kepada hamba Abraham. Ia mendapat ... (Selengkapnya)

Mau Berbalik?

Terpublikasi Senin, 16 Mar 2020 12:01
Selamat Minggu Pra Paskah Ketiga. Sungut-sungut adalah sifat yang selalu ada dalam diri umat Israel di padang gurun. Keluaran 17:3 (TB)  Hauslah bangsa itu akan air di sana; bersungut-sungutlah ... (Selengkapnya)

Mendengar atau Mendengarkan?

Terpublikasi Kamis, 12 Mar 2020 10:14
Selamat hari Sabtu. Mendengar itu sesuatu hal yang mudah karena mendengar hanya mengetahui bahwa kita mendengar suara bel, orang tua, anak, dll, tanpa memberi perhatian padanya. Berbeda dengan mendengarkan. ... (Selengkapnya)

Allah yang Memelihara

Terpublikasi Kamis, 12 Mar 2020 10:12
Selamat hari Jumat. Sungut-sungut orang Israel, dijawab Tuhan dengan memberikan burung puyuh di petang hari dan manna di pagi hari. Itu semua karena Tuhan yang memelihara umat milik kepunyaan-Nya. ... (Selengkapnya)