GKI Sinode Wilayah Jawa Tengah

Login
Remember me

Arsip Renungan

Didikan Tuhan

Terpublikasi Kamis, 18 Agst 2022 08:35
Selamat hari Kamis. Siapakah tempat perlindungan umat? Sebagaimana kata pemazmur: tempat perlindungan umat adalah kepada Tuhan saja (Mzm. 71: 1-6).  Namun, di zaman Yeremia umat justru tidak mau menaruh ... (Selengkapnya)

Hidup Benar karena Bersyukur

Terpublikasi Kamis, 18 Agst 2022 08:33
Selamat hari Rabu. Merdeka! Hari ini adalah hari kemerdekaan Indonesia. Apa arti kemerdekaan bagi kita? Juga kemerdekaan sebagai orang yang diselamatkan. Tuhan memang murka kepada umat-Nya namun murkanya tidak tinggal ... (Selengkapnya)

Percayalah kepada Tuhan

Terpublikasi Senin, 15 Agst 2022 09:11
Selamat hari Selasa. Atas dosa dan kesalahan umat Tuhan di Yehuda, maka bangkitlah murka Tuhan. Yesaya 5:24-25 (TB)  Sebab itu seperti lidah api memakan jerami, dan seperti rumput kering ... (Selengkapnya)

Waspadalah

Terpublikasi Senin, 15 Agst 2022 09:05
Selamat hari Senin. Pemazmur meratap oleh karena Bait Allah yang rusak, memohon supaya Tuhan berbelas kasihan kepada umat (Mzm. 74). Seberapa besarkah kejahatan Yehuda sehingga Tuhan demikian murka dan seakan ... (Selengkapnya)

Iman yang Menuntun Hidup

Terpublikasi Senin, 15 Agst 2022 09:03
Selamat hari Minggu Kesepuluh setelah Pentakosta. Atas perbuatan umat Israel yang tidak setia kepada Tuhan (Yes. 5: 1-7), pemazmur memohonkan belas kasih Tuhan. Mazmur 80:14-15 (TB)  (80-15) Ya Allah ... (Selengkapnya)